Cara membuka mata pisau clipper yang benar

Apakah Anda memiliki mesin clipper di rumah!? Atau anda seorang barber man (tukang pangkas)!! Pernahkah anda membuka bagian dari taper blades ( mata pisau ) yang ada pada bagian kepala mesin!? Nah, jika anda belum pernah membuka karena takut salah, takut rusak dan sebagainya. Untuk itu dalam kesempatan kali ini Blog INFO NONGOL ingin berbagi pengalaman bagaimana cara membuka mata pisau yang benar.

Jadi Sebaiknya kegiatan membuka mata pisau clipper ini harus dilakukan bertujuan untuk merawat mesin, karena selama kita menggunakan mesin clipper terdapat tumpukan rambut yang masuk di selah- selah area mata pisau. Untuk itu diperlukanlah perawatan di bagian tapper blades tersebut dengan cara membuka mata pisaunya dan membersihakan sisa- sisa tambut yang menempel agar ketahanan dan fungsi mata pisau tetap tajam dan terawat.

Maka dari itu diperlukanlah membuka bagian mata pisaunya, jika anda belum pernah membukanya!! Anda tidak perlu khawatir disini saya akan memberikan secara  langsung  tutorial cara membuka mata pisau clipper dengan benar. Yuk simak!!

Mata pisau cukur

Buka dua baut yang ada di bawah mata piasu.

Bersihkan sisa rambut

Jika sudah terbuka lepas tapper blades yang terbagi menjadi dua bagian. Yang bagian atas yang kecil dan yang besar itu bagian bawah.

Busa penghalang rambut agar tidak masuk ke bagian badan mesin

Bersihkan sisa rambut yang menempel di kedua tapper blades (mata pisau). Kemudian bersihkan juga di area dudukan mata pisaunya dengan cara membuka penutup rongga mesin yang terbuat dari busa kecil untuk mengalang rambut masuk ke badan dalam mesin.

Untuk lebih jelasnya dan agara tidak salah paham silahkan tonton video di bawah ini.


Demikian agar kiranya bisa di peraktekan untuk anda khususnya bagi para pengguna mesin pangkas atau mesin clipper yang masih pemula.
Purwanto
Purwanto Cah kuper

Posting Komentar untuk "Cara membuka mata pisau clipper yang benar"