Cara menambahkan label di blogger

Sobat pengguna blogger yang sudah lama atau master sangat tidak asing dengan cara menambahkan label di blog atau situsnya sendiri, nah bagaimana dengan yang masih newbie 🙄  tentunya sangat asing. Tenang aja sobat infonongol kali ini mau bebrbagi khususnya para blogger yang masih pemula, kenapa infonongol mau berbagi tentang cara menambahkan label blog? 

Karena dalam sebuah situs atau blog sangat penting sekali bagi saya pengguanaan label secara sistematis label pada blog bisa membuat para pengunjung tau kategori- kategori apa aja yang ada di dalam blog atau situs sobat, jadi setiap conten itu tidak campur aduk secara pengelompokan jadi adem juga kalo melihat konten dalam blog itu rapi enak di pandang hehehe.

Baca juga: cara menambahkan deskripsi penelusuran blogger di android

Sebagai contoh nih sobat!!
Sobat membuat situs tentang "makanan kahas nusantara" secara garis besar msakan nusantara kan banyak sekali, nah  untuk itu kita harus mengelompokkanya sebagai label seperti contoh: makanan khas jawa, makanan khas melayu, makanan khas padang dan sebagainya seperti itu kira- kira.


Untuk mengelompokan itu semua tidak membutuhkan tenaga yang extra kok cukup login di dashboard blogger sobat
Sobat bisa menulis artikel apa yang soabat inginkan, setelah selesai membuat artikel kontent pilih tool di sebelah kanan dasboard blogger sobat seperti di bawah ini.

Cara menambahkan label di blogger
Gambar dasboard blogger

Setelah selesai memilih sobat harus mengisi label yang sobat inginkan dengan catatan: setelah menulis label yang di inginkan setiap kata yang sobat ketik harus di akhiri dengan tanda koma oke.! Lalu pilih selesai.

Mudah dan simpel
Contoh pengisian label

Mudahkan sobat? Semoga bermanfaat ya ! semangat terus untuk berkarya khususnya untuk para pemula blogger.

Jangan lupa ya!? Click sahre ke sosial media facebook, twitter,  yang tersedia di bawah psotingan ini untuk berbagi dan menambah pengalaman.
Purwanto
Purwanto Cah kuper

Posting Komentar untuk "Cara menambahkan label di blogger"